Cara Daftar WhatsApp Tanpa Nomor Telpon di Android Terbaru

Cara Daftar WhatsApp Tanpa Nomor Telpon di Android - WhatsApp memang merupakan salah satu aplikasi sosial media yang memberikan layanan terbaik. Banyak fitur-fitur WhatsApp yang sangat keren sehingga tak heran jika aplikasi ini menjadi salah satu aplikasi sosial media yang paling banyak di gemari.
Cara Daftar WhatsApp Tanpa Nomor Telpon di Android Terbaru
Pada umumnya, cara mendaftar aplikasi ini sangatlah mudah, yaitu cukup dengan mendaftar menggunakan nomor telpon. Nah kali ini saya akan memberikan tips yang cukup unik nih, yaitu cara daftar WhatsApp tanpa nomor telon di Android.

Kok bisa ya daftar whatsApp nggak pakek nomor? Tentunya bisa dong. Jadi jika Anda tidak punya nomor telpon atau mungkin nomor telpon Anda sudah terdaftar di akun whatsApp, mungkin Anda bisa menyimak ulasan yang satu ini. Sebenarnya ada beberapa cara daftar WhatsApp tanpa nomor telon di Android. Untuk itu kali ini kita akan mencoba mempelajarinya satu persatu ya. Oke deh langsung simak aja tulisan berikut:

1. Daftar WhatsApp dengan Bantuan TextNow
Nah tips daftar akun whatsApp tanpa nomor telpon yang pertama adalah dengan bantuan aplikasi textNow. Untuk langkah-langkahnya sebagai berikut:

  • Langkah pertama download dan install aplikasi TextNow.
  • Setelah Anda menginstallnya, Anda akan mendapatkan nomor dari aplikasi tersebut.
  • Silahkan mendaftar akun whatsApp dengan nomor palsu yang kamu dapat dari aplikasi textnow tadi.
  • Selanjutnya pasti deh proses verifikasi akan gagal karena nomor yang Anda gunakan tidak akan dapat menerima sms verifikasi.
  • Tapi tenang, setelah itu Anda bisa menggunakan jalur verifikasi lain yaitu dengan cara call me.
  • Nah dari situ, Anda akan mendapatkan telpon dari WhatsApp dan akan memberikan kode verifikasi.
  • Masukkan kode verifikasinya, dan selamat akun whatsApp Anda telah jadi.

2. Dengan bantuan Spoof Text
Untuk caranya silahkan simak berikut ini:

  • Install aplikasi spoof text
  • Kemudian silahkan kirimkan SMS yang berisikan alamat email Anda ke nomor +447900347295
  • Nah setelah itu Anda pun akan mendapatkan balasan yang berisi kode verifikasi.
  • Kemudian silahkan masukkan verifikasi tersebut dan jadilah akun whatsApp Anda.

Bagaimana sob, mudah bukan? Oke deh, cukup sekian dulu ulasan mengenai cara daftar WhatsApp tanpa nomor telon di Android. Semoga bermanfaat.

0 Response to "Cara Daftar WhatsApp Tanpa Nomor Telpon di Android Terbaru"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel